Realme Narzo

realme narzo - spesifikasi, review kelebihan dan kekurangan

  • RAM & Memori : 4/128GB
  • Layar : IPS 6.5 inchi 1080 x 2400 piksel
  • OS : Android 10
  • Chipset : Helio G90T (12 nm)
  • Kamera : 48MP + 8MP + 2MP + 2MP
  • Baterai : Li-po 4300 mAh
  • Lihat : Spesifikasi Lengkap RealMe Narzo

Realme narzo hanya memiliki satu varian penyimpanan, yakni RAM 4GB dengan ROM 128GB. Reame narzo ini memiliki beberapa fitur unggulan. mulai dari desain yang bagus, menggunakan quad kamera, performa kencang dan tangguh untuk main game, laya dengan refresh rate 90Hz serta dukungan fast charging 30 watt.

Realme narzo ini menggunakan chipset gaming buatan mediatek seri helio G90T yang memang di optimalkan untuk bermain game. Selain itu, pengalaman bermain game semakin maksimal dengan dukungan layar lebar dan luas, baterai cukup besar 4300 mAh serta fitur hyperboost guna mendongkrak performa gaming.

Spesifikasi RealMe Narzo

Memori128GB + RAM 4GB
SlotMicroSDXC (slot khusus)
ChipsetMediatek MT6785 Helio G90T (12 nm)
CPUOcta-core 2.05 GHz Cortex-A76/A55 (4×2.05 GHz & 4×2.0 GHz)
GPUMali G76 MC4
OSRealMe UI Berbasis Android 10
RilisJuni, 2020
Tampilan
LayarIPS 6.5 inchi
Resolusi1080 x 2400 piksel (FHD+) ~405 ppi (rasio 20:9)
Fitur– Gorilla glass 3
– Kecerahan maksimal hingga 480 nits
– Refresh rate 90Hz
Kamera Depan
Single16 MP (wide), f/2.0, 26mm
FiturPotrait, AI Beauty, HDR, panoramic view, timelapse, filter, face recognition, bokeh effect control, filter
Video1080p@30fps
Kamera Belakang
Quad48 MP (wide) f/1.8, 26mm, PDAF
8 MP (ultrawide 119°) f/2.3
2 MP (makro) f/2.4, 4cm focus
2 MP B/W (depth) f/2.4
FiturMode ultra 48MP, Super nightscape, expert, potrait, AI beauty, AI Scene recognition, Ultra macro, HDR, filter, panoramic view, chroma boost, ultrawide
Video4K@30fps, 1080p@30/60fps, slow-mo@120fps, giroskop-EIS (UIS)
Konektivitas
SIMDual SIM, 2G/3G/4G LTE
USBType-C, USB OTG
PortAudio jack 3.5 mm
SpeakerMono
NFCBelum Tersedia
InfraredBelum Tersedia
SensorFingerprint (tombol power), proximity, kompas, giroskop, akselerometer
LainWifi, Hotspot portable, GPS, Bluetooth
Bodi
Dimensi162.1 x 74.8 x 8.9 mm
Berat191 gram
WarnaJust white, just black
Baterai
KapasitasLi-po 4300 mAh (tidak bisa dilepas)
FiturFast charging 30 Watt
Harga Baru
VarianRp 2,8 Jutaan (4/128GB)
CekDaftar HP Realme Terbaru 2023
Cek Harga Termurah Hari ini di :
Shopee Tokopedia

Beli & Cek Harga Terbaru Hari ini !
Di Bukalapak
Di Shopee


Kelebihan RealMe Narzo

Untuk sekelas HP android harga 2 jutaan, RealMe Narzo ini memiliki beberapa kelebihan. apa saja ? silahkan lihat dibawah ini.

  1. Desain bagus, di sempurnakan oleh tampilan layar luas dengan kamera selfie berbentuk punch hole
  2. Resolusi layar tinggi, full HD+ 1080 x 2400 piksel, gambar lebih jernih dan tajam
  3. Layar sudah dilapisi kaca pelindung gorilla glass 3
  4. Kecerahan layar maksimal hingga 480 nits, tetap cerah meski dibawah sinar matahari
  5. Refresh rate layar tinggi 90Hz, gerakan konten di dalam layar lebih halus dan ringan
  6. Memori internal lega 128GB, dan RAM besar 4GB
  7. Performa cepat dan tangguh, chipset helio G90T memang di khususkan untuk bermain game
  8. Ada fitur Hyperboost yang berfungsi untuk mendongkrak performa gaming
  9. Kamera selfie 16MP, kaya fitur canggih
  10. Menggunakan Quad kamera yang dilengkapi dengan berbagai fitur canggih, untuk hasil kamera yang lebih menakjubkan
  11. Bisa rekam video beresolusi tinggi, hingga 4K
  12. Bisa rekam video slow-mo hingga 120fps
  13. Ada fitur UIS (ultra image stabilization) yang berfungsi meredam guncangan saat merekam video, hasil video jadi lebih stabil
  14. Sudah menggunakan USB Type-C
  15. Fitur keamanan sensor fingerprint yang terletak di tombol power
  16. Sensor lain tergolong lengkap, ada sensor giroskop juga, asik buat main game seperti PUBG Mobile
  17. kapasitas baterai cukup besar, 4300 mAh
  18. Mendukung fitur fast charging dengan out-put daya hingga 30 watt

Kekurangan RealMe Narzo

  1. Belum diketahui kekurangannya, karena untuk harga Rp 2 jutaan, spesifikasi realme narzo ini terbilang tinggi yang dilengkapi beberapa fitur canggih, nyaris sempurna untuk beberapa kebutuhan pokok.

Realme Lainnya