Vivo Y12s

Vivo Y12s - Spesifikasi, harga, kelebihan dan kekurangan

  • RAM & Memori : 32GB, RAM 3GB
  • Layar : IPS 6.51 inchi, 720 x 1600 piksel
  • OS : Android 10
  • Chipset : Mediatek Helio P35 (12 nm)
  • Kamera : 13MP + 2MP
  • Baterai : Li-po 5000 mAh
  • Lihat : Spesifikasi Lengkap Vivo Y12s

Vivo Y12s resmi rilis november 2020 di indonesia. hadir dengan varian 32GB serta RAM 3GB dengan banderol harga dibawah Rp 2 jutaan. di kelas entry-level, vivo Y12s menjadi hp android termurah yang memiliki fitur side fingerprint.

Spesifikasi Vivo Y12s

Memori 32 GB + RAM 3GB
Slot MicroSDXC (slot khusus)
Chipset Mediatek Helio P35 (12 nm)
CPU Octa-core 2.35 GHz Cortex-A53 (4×2.35 GHz & 4×1.8 GHz)
GPU PowerVR GE8320
OS Funtouch 11 Berbasis Android 10
Rilis November 2020
Tampilan
Layar IPS 6.51 inchi
Resolusi  720 x 1600 piksel (HD+) ~270 ppi (rasio 20:9)
Fitur
Kamera Depan
Single 8 MP, f/1.8
Fitur Beauty
Video 1080p@30fps
Kamera Belakang
Dual 13 MP (wide) f/2.2, PDAF
2 MP (depth) f/2.4
Fitur Potrait, live photo, panorama, LED flash
Video 1080p@30fps, time-lapse
Konektivitas
SIM Dual SIM, 2G/3G/4G LTE
USB Micro-USB 2.0, USB OTG
Port Audio jack 3.5 mm
NFC Belum Tersedia
Infrared Belum Tersedia
Sensor Fingerprint (tombol power), proximity, kompas elektronik, giroskop virtual, akselerometer
Lain Wifi, Hotspot portable, GPS, Bluetooth 5.0
Bodi
Dimensi Tinggi : 164.41 mm
Lebar : 76.32 mm
Ketebalan : 8.41 mm
Berat 191 gram
Bahan Plastik (frame & cover belakang)
Warna Phantom black & Glacier blue
Baterai
Kapasitas Li-po 5000 mAh (tidak bisa dilepas)
Fitur – Charging 10 Watt
– Reverse charging 5 Watt
Harga Baru
Varian Rp 1,8 Jutaan
Cek Daftar HP Vivo Terbaru 2025
Cek Harga Termurah Hari ini di :
Shopee Tokopedia

isi halaman :  Kelebihan dan kekurangan, pilihan warna, Skor Benchmark, kesimpulan

Kelebihan Vivo Y12s

Untuk sekelas HP harga 1 jutaan, Ada beberapa kelebihan dari spesifikasi maupun fitur yang dimiliki Vivo Y12s ini, apa saja ? Berikut daftarnya.

  1. Memiliki desain yang tampak mewah dikelas harganya
  2. Layar lebar dan luas
  3. Dual kamera belakang dengan teknologi AI
  4. Kamera depan dengan bukaan lensa f/1.8 untuk hasil foto selfie yang lebih terang dan detail
  5. Fitur multi turbo 3.0 untuk meningkatkan performa komputasi maupun saat bermain game
  6. Side fingerprint : sensor fingerprint yang terletak di tombol power yang mudah di jangkau dan performa cepat, hanya 0,23 – 0,32 detik
  7. Kapasitas betarei besar 5000 mAh
  8. Mendukung reverse charging :  Bisa isi daya baterai smartphone lain menggunakan USB OTG

Kekurangan Vivo Y12s

  1. Chipset helio P35 bukan yang terbaik di kelas harganya
  2. Sensor giroskop masih jenis virtual (software). soal akurasi, lebih bagus giroskop berbasis hardware

Skor Antutu Benchmark Vivo Y12s

Di tenagai chipset helio P35 dengan RAM 3GB, secara keseluruhan skor antutu vivo Y12s mencapai 108.330 poin.


Skor antutu vivo y12s

Pilihan Warna Vivo Y12s

Untuk pasar indonesia, vivo y12s tersedia dua pilihan warna menarik. yakni phantom black dengan karakter warna gelap dan glacier blue dengan karakter terang di padukan dengan gradasi warna yang tampak mewah.

pilihan warna vivo y12s

Kesimpulan

Vivo Y12s ini memang di khususkan untuk pengguna yang menginginkan smartphone murah. namun memiliki desain mewah, kamera bagus, fitur keamanan canggih dan modern serta memiliki daya tahan baterai yang awet.

Karena tidak di khususkan untuk kebutuhan main game. chipset helio P35 tidak akan sanggup menjalankan game HD seperti PUBG dengan lancar. Namun untuk penggunaan harian, performa-nya masih oke.

Kalau mau performa yang lebih gahar, saran saya pilih redmi note 9 atau redmi 9 saja.

Vivo Lainnya